Nama Zaskia Gotik sudah tidak asing lagi di telinga masyarakat tanah air. Penyanyi dangdut yang dikenal dengan 'Goyang Itiknya' ini kariernya terus menanjak naik.
Dari hasil kerja kerasnya, pemilik nama asli Surkianih ini hidup dengan gelimang materi. Zaskia Gotik kini memiliki sebuah rumah mewah yang berada di salah satu perumahan elit di Bekasi.
Zaskia mempersembahkan rumah tersebut keluarganya.
Sponsored Ad
Di balik kesuksesan Zaskia Gotik seperti sekarang, menyimpan cerita perjuangan tersendiri bagi penyanyi kelahiran Bekasi, 27 April 1990 itu.
RUMAH LAMA
Sebelum tinggal di perumahan elit, Zaskia dan keluarga tinggal di perkampungan padat penduduk yang berlokasi di Desa Karangsetia, Kecamatan Karangbahagia, Bekasi.
Berikut potret perbandingan rumah lama dan baru Zaskia Gotik seperti dilansir channel youtube Netmediatama.
Sebelum sukses seperti sekarang, Zaskia Gotik bersama keluarganya.
Sponsored Ad
Zaskia Gotik dan keluarga tinggal di sebuah perkampungan padat penduduk yang berlokasi di Desa Karangsetia, Kecamatan Karangbahagia, Bekasi.
Rumah Zaskia Gotik pun tampak sangat sederhana. Jalan menuju rumahnya pun melewati gang-gang.
1. Belum Diplester
Dinding rumah Zaskia Gotik tampak belum diplester. Sehingga terlihat bata-bata yang menjadi dinding rumahnya.
Sponsored Ad
Hampir seluruh bagian rumah lama Zaskia Gotik belum diplester. Sehingga tampak terlihat deretan batu bata.
2. Tak Ada Pintu
Di rumah lama Zaska Gotik, untuk bagian kamarnya tampak belum ada pintu. Untuk tutupnya masih menggunakan kelambu.
Sponsored Ad
3. Belum Pakai Lantai Keramik
Rumah lama Zaskia Gotik juga tampak belum menggunakan lantai keramik. Permukaannya pun tampak masih kasar. Meski demikian, Zaskia kerap menggelar kasur di ruangan tersebut.
4. Menonton TV
Sponsored Ad
Dalam salah satu tayangan memperlihatkan suasana ruang untuk bersantai. Zaskia Gotik tampak sedang bersantai sembari menonton tv.
5. Dapur Sederhana
Sponsored Ad
Tampak pula bagian dapur yang sederhana. Tampak ada lemari dan peralatan dapur sederhana yang dipasang di dinding.
6. Kamar Mandi
Sponsored Ad
Bagian kamar mandi di rumah lama Zaskia Gotik ini tampak sangat sederhana. Bahkan dindingnya terlihat hanya separuh, sehingga tidak menutupi semuanya. Untuk menyimpan air, tampak ada sebuah bak.
Sponsored Ad
RUMAH BARU
Dari hasil kerja kerasnya di dunia hiburan tanah air, Zaskia Gotik kini membeli sebuah rumah di kawasan pemukiman elit di Cikarang. Rumah megah dua lantai tersebut diketahui berada di kawasan Cikarang.
Rumah tersebut diketahui baru saja direnovasi. Zaskia Gotik pun menggelar syukuran untuk rumah barunya tersebut.
Sponsored Ad
1. Ruang Tamu
Ayah Zaskia Gotik, Sosih sempat menunjukkan beberapa bagian rumah baru. Tampak sebuah ruangan yang akan menjadi ruang tamu. Ruangan tersebut tampak ada sentuhan warna emas.
2. Didominasi Putih dan Abu-abu
Bagian dalam rumah tampak didominasi dengan warna putih dan abu-abu. Tampak beberapa barang masih ditutupi lantaran masih dalam proses renovasi.
Karena masih dalam tahap renovasi beberapa barang masih ditutupi. DI sebuah ruangan tampak berdinding putih dan abu-abu.
3. Masih Ditutupi Kain
Di sebuah ruangan tampak ada deretan sofa-sofa. Namun masih ditutupi karena masih direnovasi.
4. Kolam Renang
Rumah Zaskia Gotik juga dilengkap dengan kolam renang. Dilihat dari atas, tampak ada tulis 'Gotik' yang merupakan nama panggungnya.
KOMENTAR NETIZEN:
Sumber: LINE TODAY